Pada saat ini memang banyak jasa yang menawarkan pendidikan untuk anak baik untuk pendidikan yang resmi maupun yang pendidikan di rumah. Dan tutor time adalah salah satu badan pendidikan yang dapat Anda pilih untuk anak Anda apabila Anda ingin memilih sekolah yang bagus untuk anak Anda. di tutor time ini adalah untuk anak yang usia 6 bulan sampai anak usia 6 tahun. Sehingga Anda dapat menggunakan tutor time ini sebagai kindergarten untuk anak Anda. Banyak orang tua yang memilih tutor time ini sebagai lembaga belajar untuk anak mereka. karena pada dasarnya setiap orang tua pasti ingin mempunyai anak yang cerdas, maka tutor time akan dapat memberikan rasa puas tersebut kepada Anda maupun kepada anak Anda karena tutor time akan dapat memberikan pendidikan dengan metode yang sangat bagus untuk anak Anda.
Lalu apabila Anda memilih tutor time sebagai Preschool untuk anak Anda maka apa yang akan di ajarkan oleh tutor time kepada anak Anda? Pelajaran yang diajarkan oleh tutor time ada dua jenis, yaitu pelajaran formal dan non formal. Pelajaran formal seperti:
- Pelajaran dasar menulis dan membaca.
- Pelajaran dasar akan matematika dengan cara yang lebih bagus dan menyenangkan.
Memang pelajaran formal yang diajarkan oleh tutor time kepada anak Anda adalah pelajaran pada umumnya. Namun cara mengajar yang sangat bagus yang membuat setiap anak akan dapat mengatasi hal tersebut dengan cara yang sangat mudah. Dan untuk pelajaran non formal adalah:
- Pelajaran akan rasa percaya diri.
- Pelajaran akan membangun tim dan berkomunikasi.
- Pelajaran akan sikap peduli dan tanggap.
Mengajari anak usia di bawah 6 tahun adalah hal tidak mudah, maka dari itu dengan memilih tutor time sebagai kindergarten untuk anak Anda maka hal ini akan dapat membuat Anda lebih yakin dengan kemampuan anak Anda karena memang banyak orang tua yang puas dengan cara mengajar dari tutor time ini. Sehingga pada saat anak Anda masuk ke sekolah yang sebenarnya yaitu sekolah dasar, maka anak Anda siap.
Baca Juga : Trik Memilih Kindergarten Yang Berkualitas